Deskripsi
Judul : Amalan Sunnah Pemborong Pahala
Penerbit : Pustaka Arafah
Penulis : Herliawan Setiabudi
Halaman : 214 Halaman
Ukuran : 14 x 20 Cm
Berat : 250 Gram
” Barang siapa memulai perbuatan baik maka dia mendapatkan pahalanya selama perbuatan itu masih terus diamalkan sepanjang hayatnya,” (HR. Ath-Thabarani)
ada tujuh sunnah yang dibahas dalam buku ini. 7 Sunnah tersebut Adalah :
- Tilawah Qur’an
- Dzikir
- Istigfar
- Berdoa
- Shalawat Nabi
- Shalat Dhuha
- Qiyamul Lail
Selain sebagai penyempurna ibadah, amalan sunnah juga bisa dijadikan sebagai amalan pamungkas. Amalan yang bisa dijadikan sebagai andalan untuk meraih pahala dan kebaikan dari Allah Ta’ala.
Buku yang ada di tangan pembaca ini membahas tentang amalan sunnah yang akan mendatangkan banyak pahala. Amalan sunnah yang jelas diperintahkan oleh Rasulullah SAW. Amalan yang bisa kita jadikan sebagai pemborong pahala.
Tujuh sunnah dalam buku ini tergolong amalan ‘ringan’ dalam artian, ringan untuk dijadikan sebagai kebiasaan. Kebiasaan yang menghiasi keseharian kita dan benar-benar menjadi akhlak.
Diharapkan kita akan refleks mengerjakannya, tanpa harus dipaksa, hingga kemudian keseharian kita dipenuhi dengan amalan-amalan yang mengundang pahala dan kasih sayang Allah Ta’ala.
Ulasan
Belum ada ulasan.